PEMBAGIAN BLT DANA DESA DAN SANTUNAN ANAK YATIM TA. 2025

Pada hari ini, Selasa , 09 Desember 2025 telah  dilaksanakan acara Pembagian BLT Dana Desa sekaligus Santunan Anak Yatim Tahun Anggaran 2025. Adapun acara dipimpin langsung oleh Sekretaris Desa, bpk. Sukirman. 

BLT yang di berikan sebesar Rp. 300.000,-/KK , sedangkan  Bantuan Anak Yatim/Piatu/Yatim Piatu sebesar Rp. 250.000,-/Anak.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *